Senin, 25 Mei 2009

Hukum Facebook Haramkah ? Senin, 25 Mei 2009

Facebook Haram, karena banyak para ibu-ibu segar yang berSelingkuh gara-gara media Facebook ? Berarti Handphone, YM, Internet dan segala sesuatu yang memudahkan komunikasi tanpa bisa dikontrol sama pasangannya berpotensi untuk diharamkan. Memang kita tidak bisa menutup mata bahwa banyak para pengguna Facebook yang melakukan selingkuh dengan mudahnya media komunikasi bertukar pikiran, curhat, foto bahkan video.

Tapi tergantung niat kita masing-masing dalam menggunakan Facebook ini, karena Facebook hanyalah alat tetap saja orang yang menggunakannya yang bisa membuatnya makruh, wajib, halal ataupun haram. Saya tidak bisa berpendapat terlalu jauh apakah Facebook ini halal atau haram. Bagaimana menurut anda apakah Facebook Haram ?

Similar To "Hukum Facebook Haramkah ?"


Tidak ada komentar :

Speak Your Mind:

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *